Pementasan teater Bayang di Balik Singgasana karya A.A. Navis yang dibawakan oleh kelas C menghadirkan cerita tentang kehidupan sosial yang dibentuk oleh sistem kasta. Lewat […]
Category: feature dan opini mahasiswa
Jagat Rasa: Ketika Panggung Mengajak Penonton Berpikir Ulang tentang Pilihan Hidup
Sorot lampu perlahan meredup, suara penonton mengendap dalam hening, dan panggung Aula Bambang Lelono Fakultas Ilmu Budaya berubah menjadi ruang perenungan. Melalui pagelaran Jagat Rasa […]
Jagat Rasa 2025: Ketika Mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia Unsoed Merayakan Sastra di Atas Panggung
Sorot lampu perlahan menembus gelap Aula Bambang Lelono, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Jenderal Soedirman, Rabu (10/11/2025). Riuh percakapan penonton mereda saat MC membuka rangkaian acara. […]
Dari Pecel ke Kejar-kejaran: Malam Pertama Jagat Rasa yang Penuh Gelak Tawa
Purwokerto — Rabu, 10 Desember 2025, suasana di Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Jenderal Soedirman terasa berbeda. Gerimis sore menyisakan udara lembap ketika penonton mulai berdatangan, […]
Saat Element Rod Jadi Jalan Cuan Pemain Roblox Fish It
Malam itu seorang pemain pemula berdiri di sebuah pulau kecil dalam game Roblox Fish It. Ia hanya memegang rod kayu yang menjadi perlengkapan awal semua […]
Pelepasan Intersasi HIMADIKSI 2025: Ruang Belajar yang Menguatkan Semangat Berorganisasi
Sumber: Dokumen Pribadi HIMADIKSI Purwokerto—Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia (HIMADIKSI) menggelar Pelepasan Intersasi 2025 pada 4 Desember 2025 di ruang C 105 Fakultas Ilmu Budaya […]
Tren Fashion Mahasiswa sebagai Cermin Identitas dan Budaya
Purwokerto — Fashion tidak sekadar soal pakaian, tetapi juga menjadi bagian dari identitas sosial. Roland Barthes memaknai fashion sebagai sebuah sistem tanda (sign) yang menunjukkan […]
Kegagalan Adalah Investasi: Mengapa Mahasiswa Wajib Mengubah Cara Pandang?
Sumber : Poster Kegagalan adalah Investasi(Desain Canva Pribadi) Mahasiswa sering hidup di bawah tekanan untuk mencapai hasil sempurna. Stigma negatif yang melekat pada nilai buruk […]
Mahasiswa Ingin Kampus Jadi Tempat Berkembang, Bukan Arena Perlombaan Akademik
Mahasiswa Unsoed (Foto: Dokumentasi ProMedia Teknologi/2024 Purwokerto—Mahasiswa menilai bahwa kampus seharusnya menjadi tempat berkembang dan belajar melalui proses, bukan sekadar ruang untuk mengejar gelar atau […]
Organisasi Mahasiswa Bukan Sekadar Tempat “Ngumpul”, Saatnya Menghidupkan Kembali Jiwa Aktivisme Kampus
Purwokerto–Organisasi mahasiswa di kampus kerap dipandang sebagai tempat berkumpul, mencari teman, atau sekadar menambah pengalaman. Namun, dalam beberapa tahun terakhir, esensi organisasi sebagai ruang pengembangan […]
