Begitu melangkah melewati pintu masuk, saya langsung disambut oleh lorong yang dipenuhi cahaya lembut dan kertas foto beraroma samar menyentuh hidung saya dan masuk ke […]
Category: Feature
Drama yang Dekat dengan Kehidupan dalam Matahari di Sebuah Jalan Kecil
Purwokerto-Lampu panggung perlahan meredup, meninggalkan keheningan dalam gedung pertunjukan. Saat cahaya kembali menyala, penonton diajak memasuki sebuah tempat di desa, berisi kehidupan sederhana berlangsung dengan […]
Jagat Rasa 2025: Tiga Malam Merayakan Rasa
Purwokerto—Aula Bambang Lelono, Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jenderal Soedirman, terasa hidup selama tiga hari, 10–12 Desember 2025. Mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia angkatan 2023 menggelar “Jagat […]
Pementasan “Orang-Orang di Tikungan Jalan” dan Galeri Pameran Warnai Jagat Rasa 2025
Suasana Aula Bambang Lelono FIB pada Kamis malam, 11 Desember 2025, terasa berbeda. Lampu-lampu temaram, tata artistik panggung yang sederhana namun penuh makna, serta sorot […]
Saat Panggung Menyuarakan Kehidupan Orang-Orang Pinggiran
(Dokumentasi: pribadi) Tenda-tenda penjual makanan menyambut para pengunjung di depan gerbang Fakutas Ilmu Budaya, Unsoed. Mahasiswa berbondong-bondong datang untuk menonton persembahan dari mahasiswa Pendidikan Bahasa […]
Drama, Humor, dan Seni Visual Warnai Malam Pementasan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia Unsoed
Aula Bambang Lelono perlahan tenggelam dalam gelap pada Selasa, 10 Desember 2025. Jarum jam menunjukkan pukul 18.30 WIB ketika sorot cahaya hanya tersisa di atas […]
Jagat Rasa: Tiga Hari Menyusuri Emosi Lewat Harmoni Kata, Gerak, dan Visual
Purwokerto—Ditengah hiruk pikuk jalan sore hari, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Jenderal Soedirman, berubah menjadi ruang penuh emosi dan makna melalui pertunjukan teater dan pameran fotografi […]
Menyuarakan Kehidupan Pinggiran Lewat Jagat Rasa
Purwokerto—Bangku kayu tua di sudut panggung menjadi saksi percakapan getir tentang hidup, berpadu dengan semburat cahaya kekuningan yang menempel di dinding bata buatan. Malam itu, […]
Jagat Rasa: Ketika Panggung Mengajak Penonton Berpikir Ulang tentang Pilihan Hidup
Sorot lampu perlahan meredup, suara penonton mengendap dalam hening, dan panggung Aula Bambang Lelono Fakultas Ilmu Budaya berubah menjadi ruang perenungan. Melalui pagelaran Jagat Rasa […]
Tradisi Pemukulan Gong Resmikan Pembukaan Acara “Jagat Rasa”
Purwokerto – Aula Bambang Lelono, Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jenderal Soedirman, dipenuhi suasana khidmat pada Rabu, 10 Desember 2025. Cahaya panggung menyorot saat Dekan Fakultas […]
