Purwokerto — Setelah berakhirnya perayaan Lebaran yang penuh dengan hidangan lezat dan hiruk pikuk kegiatan, masyarakat diimbau untuk kembali memfokuskan perhatiannya pada pola hidup sehat. […]
Category: News
Sensasi Menginap Menyatu dengan Alam di Sikembang Glamping Wonosobo untuk Menemani Libur Lebaran Bersama Keluarga
Sikembang Glamping – Wonosobo merupakan salah satu kota di Provinsi Jawa Tengah yang memiliki kekayaan alam yang menakjubkan, dikenal sebagai surga bagi para pencinta alam, […]
Harga Ikan Laut Melonjak Pada Saat Lebaran
Harga jual ikan laut di pasaran khususnya di TPI Cilacap mengalami kenaikan meski belum signifikan. Seperti harga ikan kembung banjar yang kini mencapai Rp25.000-30.00 per […]
Jadi Rumah Bagi Penyandang Thalasemia: RSUD Banyumas Miliki Pelayanan Thalasemia Terbesar di Jawa Tengah Bagian Selatan
(dokumen pribadi) Thalasemia merupakan kelainan darah yang disebabkan oleh genetik. Kelainan ini menyebabkan tubuh menjadi lemah, letih, lesu, pucat, dan mengalami anemia ringan maupun berat. […]
GEMA TAKBIR : MINIATUR MASJID HIASI MALAM IDUL FITRI 1445 H
Purbalingga– Ratusan anak-anak hingga orang tua ikut meramaikan gema takbir dengan membawa miniatur masjid berkeliling pemukiman Desa Bantarbarang, Kecamatan Rembang, Kabupaten Purbalingga pada Selasa […]
Harus antre belasan motor… Inilah potret SPBU Arcawinangun h-1 lebaran
Libur lebaran adalah momen yang tepat untuk bekumpul bersama sanak saudara. Namun, hal ini juga menyebabkan antrean di SPBU semakin melonjak. Untuk mencegah kemacetan Pertamina […]
Musim Panen Padi, Harga Beras Terpantau Turun Jelang Lebaran
Mendekati hari Raya Idulfitri harga sejumlah komoditas bahan pokok nampaknya sudah mulai berangsur turun di Pasar Cilongok, Banyumas. Seperti halnya harga beras yang semula tembus […]
RAMAINYA WARGA PURWOKERTO DATANGI TOKO MATAHARI PURWOKERTO JELANG HARI RAYA IDUL FITRI
Menjelang Hari Raya Idul Fitri pada Rabu (10/4/2024) sejumlah warga di Purwokerto memadati Toko Matahari Purwokerto. Warga berbondong-bondong untuk berbelanja pakaian untuk dipakai pada saat […]
Banjir Demak: Hari Ini Jumlah Pengungsi Banjir Demak Nol
Jumlah pengungsi banjir Demak tercatat nol per Kamis (28/3) pukul 15.00 WIB. Sebanyak 1.491 jiwa pengungsi yang kemarin masih tercatat bertahan di 13 titik pengungsian […]